Powered By Blogger

Selasa, 22 Mei 2012

Cara Membersihkan Muka Dengan Benar


Memiliki wajah bersih adalah salah saut minat para wanita untuk terlihat cantik dan sehat. Nah dalam mempercantik muka Anda bukan hanya karena produk cream yang Anda pakai itu cocok atau tidaknya dengan Anda, Anda pun harus benar saat Anda membersihkan wajah Anda dengan cream wajah Anda. Karena jika Anda membersihkan wajah secara sembarangan ini yang menjadi wajah Anda tidak bersih sehingga dapat merusak kesehatan pada wajah Anda.

Nah berikut ini saya akan menjelaskan kepada Anda beberapa cara membersihkan wajah dengan benar adalah sebagai berikut :
  1. Cuci tangan Anda terlebih dahulu agar kotoran yang menempel ditelapak tangan Anda sedikit berkurang. Karena dampak jika tangan Anda kotor malah membuat wajah menjadi kotor.
  2.  Basuh wajah Anda dengan menggunakan air hangat. Hal ini membantu membuat pori-pori menjadi terbuka sehingga kotoran dapat hilang  dengan mudah. Kemudian keringkan dengan menggunakan handuk.
  3. Gunakan pembersih wajah Anda dan gunakan secara halus keseluruh bagian muka Anda secara merata. Kira-kira 1 menit kemudian basuh cream wajah Anda dengan air bersih secara merata. Kemudian keringkan dengan handuk
  4. Setelah pembersih wajah Anda dibersihkan, bilas lagi muka Anda dengan menggunakan air dingin, yang tujuannya agar pori-pori wajah tertutup lagi.
  5. Langkah terakhir setlah muka Anda kering, berihkan wajah Anda dengan menggunakan toner. Kapas yang dibasahi toner kemudian di oleskan kepada bagian wajah Anda.
Nah berikut cara benar dalam membersihkan wajah Anda. kecantikan wajah memang sangat penting, tapi lebih penting Anda harus pintar membagi waktu untuk perawatan wajah Anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar